Kamis, 03 November 2016

Berikut 6 Hal Yang wajib Dilakukan Usai Membeli Smartphone Baru

Berikut 6 Hal Yang wajib Dilakukan Usai Membeli Smartphone Baru

                Harga HP Xiaomi -Rasa senang tentunya menyelimuti hari-hari anda ketika smartphone baru yang berhasil dibeli dengan harga HP Xiaomi yang terjangkau. Apalagi jika untuk membeli smartphone yang selama ini anda impikan tersebut merupakan hasil dari anda menabung selama satu tahun.
                Meski harga HP Xiaomi baru sangat terjangkau, namun pengguna yang bijak anda perlu melakukan 6 hal penting pada android baru anda tersebut, yakni:
  1. Periksa keaslian smartphone
Pada masa sekarang begitu banyak smartphone baru yang statusnya supercopy, replica, dan refurbished yang beredar di pasaran. Supaya anda tidak tertipu dan menyesal anda harus memeriksa keaslian smartphone tersebut. Selain itu jangan lupa browshing harga HP Xiaomi  terbaru untuk kemudian membelinya di toko terpercaya.
  1. Periksa kelengkapan smartphone
Usai box smartphone baru anda dibuka, periksa terlebih dahulu kelengkapan handphone yang wajib ada, misalnya: charger, kartu garansi, serta kabel data. Periksa pula aksesoris pelengkap smartphone seperti: kabel USB, headset, OTG, dll.
Harga HP Xiaomi terbaru memang cukup variatif, namun ketika anda membeli anda wajib memeriksa kelengkapannya. Jika semua kelengkapan dan aksesoris lengkap anda bisa menghidupkan handphone tersebut.
  1. Periksa kinerja dan kemampuan smartphone
Sebelum lebih jauh mengutak-atik smartphone terbaru yang anda beli dengan harga HP Xiaomi yang terjangkau, maka periksa kinerja dan kemampuan smartphone baru anda terlebih dahulu dari sisi tampilan layar, prosesor (CPU), grafis (GPU), memori (RAM) dan sensor yang terdapat di dalamnya.
  1. Upgrade smartphone android menuju versi terbaru
Pembaharuan system atau system update penting untuk dilakukan pada smartphone terbaru anda. Dengan pembaharuan system pada versi yang baru maka performa smartphone anda akan lebih optimal. Hal ini penting dilakukan sebelum smartphone anda dipenuhi data dan berbagai aplikasi yang terkadang mengharuskan anda melakukan flash ulang sehingga semua data di memori  internal akan terhapus.
  1. Hubungkan ke internet
Koneksi internet sangat penting untuk smartphone android, sebab tanpa fungsi tersebut smartphone anda hanya bisa melakukan fungsi layaknya HP biasa. Untuk itu jangan lupa mencoba koneksi internet smartphone yang anda beli dengan harga HP Xiaomi yang terjangkau apakah stabil dan cepat atau tidak. Anda bisa memanfaatkan wifi gratis supaya tidak menguras pulsa anda.

  1. Berikan perlindungan pada smartphone
Untuk melindungi bodi dan layar pada smartphone maka penting bagi anda memberikannya perlindungan. Meski smarphone terbaru anda diklaim memiliki bodi yang tahan banting dan layar tahan banting maka berikan proteksi yang lebih.
Anda bisa memberikan perlindungan bodi dengan armor case dan untuk layar dengan anti gores jenis tempered glass sehingga mengurangi risiko dan menghindarkannya dari kerusakan fisik yang disebabkan benturan.

                Supaya smartphone yang anda beli benar-benar berkualitas dan tidak tertipu penjual nakal yang menaikkan harga yang mahal maka anda harus mengecek harga HP Xiaomi dan smartphone lain di toko online terpercaya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar